Begini contoh tampilan desain spanduk Yakumon atau minuman yakult lemon yang tengah viral di sejumlah media sosial dan digandrungi netizen Indonesia.
Preview tanmpilan desain spanduk atau banner Yakumon, minuman yakult lemon spesial yang tengah viral di media sosial (Dok. Asifbaart). |
Asifbaart.web.id - Bagi pengusaha Yakumon, desain spanduk minuman yakult lemon adalah hal yang penting dan bisa menjadi wajah dari usaha tersebut.
Tampilan desain spanduk Yakumon bagi pedagang minuman yakult lemon sangat menentukan prespektif masyarakat terkait bagus atau tidaknya produk yang dijajakan.
Untuk Anda yang ingin mencari file desain spanduk Yakumon, silahkan simak dan cari tahu bagaimana cara mendapatkan template CDR dari artikel ini supaya bisa dengan mudah diedit dan dicetak kembali.
Baca Juga: Dapatkan Desain Spanduk Toko Pakan Ikan dan Udang Hidup, Ada Template CDR yang Siap Edit!
Konsep Desain Spanduk Yakumon, Minuman Yakult Lemon yang Menyehatkan
Dengan melihat warna dominan yellow, branding produk minuman Yakumon ini adalah kuning yang dipadukan dengan berbagai ornamen.
Mulai dari dedaunan, buah lemon dan gambaran segarnya minuman yakult lemon terlihat dari desain spanduk yang unik ini.
Di bagian elemen gelas minuman yakult lemon juga ditambahkan ornamen air yang tengah memecah. Hiasan ini memberikan kesan bahwa minuman ini sangat segar dan nikmat diminum saat siang hari.
Baca Juga: Download Desain Spanduk Chikuwa dan Sosis Bakar CDR, Siap Cetak Buat Usahamu!
Pada bagian background desain spanduk Yakumon, terdapat motif bintik-bintik yang menambah kesan unik pada desain branding produk minuman yakult lemon ini.
Tak hanya itu, ditambahkan juga tulisan Yakumon dengan font yang cenderung membulat pada bagian pojoknya membuat tampilan minuman ini lebih elegan dan kekinian.
Desainer juga menuliskan tagline berupa Segarkan Harimu dengan Minuman Yakult Lemon Spesial untuk menambah daya tarik konsumen supaya mau membeli produk ini.
Semuanya itu dijadikan satu dalam kemasan spanduk minuman Yakumon, keren minimalis dan aesthetic.
Baca Juga: Template Desain Spanduk Bimbingan Belajar Aceria, Bisa Pake File CDR Buat Cetak Ulang!
Peluang Bisnis Yakumon, Minuman Yakult Lemon Viral
Peluang usaha bisnis minuman Yakumon saat ini sangat tinggi. Pasalnya minuman yakult lemon ini jarang ada yang bisa memproduksi dan belum tahu resepnya.
Jika Anda mau melakukan trial eror dan mencoba racikan baru, silahkan jajal membuat produk yakumon yang unik dengan branding khusus supaya banyak orang mengenalnya.
Apalagi minuman Yakumon ini tengah viral di media sosial, sehingga banyak orang yang ingin tahu dan merasakan minuman yakult lemon spesial dan unik ini.
Jika sudah bisa membuat produk minuman Yakumon, Anda bisa membuat branding produk yang unik dan berbeda dari yang lainnya.
Baca Juga: Contoh Desain Spanduk Konveksi Jahit Syaddan, Ada File CDR yang Siap Edit!
Mulai dari desain logo, spanduk yang digunakan hingga konsep serta manajemennya juga harus berbeda dari produk Yakumon yang telah ada.
hal itulah yang menjadikan produk Anda unik di mata orang banyak dan ingin tahu bagaimana rasanya meminum Yakumon, minuman yakult lemon spesial racikanmu.
Jika mereka suka, percayalah! konsumen awalmu itu akan menyebarkan produkmu ini ke teman-temannya dan mau membelinya dalam jumlah yang besar.
Apabila sebagian besar pasar dapat Anda jangkau, maka bisnis minuman Yakumon milikmu akan berkembang pesat dan menjadi barang dagangan unik sekaligus viral di berbagai media.
Baca Juga: Template CDR Desain Poster Gebyar Takbiran Idul Fitri, Ada Hadiah Mistery Box!
Cara Mendapatkan dan Mengedit Desain Spanduk Yakumon
Bagi Anda yang belum bisa membuat desain spanduk, Anda dapat mencoba mengunduh file desain Yakumon ini dan mencetaknya dalam ukuran dan jumlah yang besar.
Di bawah ini merupakan tutorial atau cara yang bisa Anda gunakan untuk menggunakan sekaligus mengedit file CDR desain spanduk Yakumon.
1. Download menggunakan link yang telah disediakan
2. Simpan file RAR ke dalam perangkat ponsel atau komputer Anda
Baca Juga: Contoh Desain Spanduk Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri, Ada File CDR yang Siap Edit!
3. Buka file RAR dan extraxk file CDR yang ada dalam RAR tersebut.
4. Masukkan password www.asifbaart.web.id untuk membuka dan mengeluarkan template CDR
5. Cari file CDR tersebiut dan edit menggunakan software editing seperti CorelDraw atau Adobe Illustrator
6. Edit sesuai apa yang Anda butuhkan
7. Jika sudah cocok, datang ke percetakan dan print spanduk ini menggunakan bahan MMT
Baca Juga: Dapatkan Desain Spanduk Halal bi Halal Idul Fitri Keluarga Besar Mbah Sri CDR
Link Download Desain Spanduk Yakumon, Minuman Yakult Lemon Spesial
Di bawah ini terdapat link yang bisa Anda akses untuk mengunduh file desain spanduk Yakumon dengan format file CDR yang editable di CorelDraw X7 atau Adobe Illustrator.
klik disini untuk mengunduh file desain spanduk
Format file: CDR yang diarsipkan dalam RAR
Password: www.asifbaart.web.id
Demikian artikel mengenai desain spanduk Yakumon, minuman yakult lemon yang kini viral dan dianggap spesial oleh sebagian orang. Ada fil CDR yang bisa diunduh loh!.***
Komentar0
Jaga attitudemu saat berkomentar